Sabtu, 17 November 2018

Menggambar

Mati lampu (listrik) tidak menyurutkan niatnya untuk terus berkarya. Ya, disaat seerti itu biasanya anak-anak akan memilih melakukkan sesuatu yang tidak banyak memerlukan pencahayaaan tapi tidak dengan fikar. Sulung laki-lakiku ini memiliki tingkat konsentrasi yang cukup tinggi, biktinya dia bisa menghabiskan waktu 1 jam untuk menggambar dalam kondisi terbatas seperti sekarang.
"gambar apa kak? tanyaku
"gambar ninja", jawabnya singkat
"Ini, katanya sambil menunjukkan 4 ninja yang kemudian diterangkannya bernama, Fikar, Bapak, Abiyu dan Ahmad. Kempatnya adalah personel laki-laki dalam kelurga kami.
MasyaAlloh, entah mengapa ia menggambar seperti itu. Namun mungkin itu salah satukecerdasan yang dimilikinya yang harus kami kembangkan lebih lanjut.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar